Program Mengurutkan Data dengan Pascal

Thursday, March 17, 2016
Assalamu'alaykum.wr.wb.
Admin mau bagi-bagi tugas kuliah admin nih. hiihi . Tugas kuliah yang berhubungan dengan bahasa komputer yaitu membuat program dengan Turbo Pascal Window.
Ya dari pada datanya cuma tersimpan rapi, lebih baik admin post, untung-untung nanti ada yang ngeliat terus dipelajari, kan udah dapet pahala. hhee

Koding Program Mengurutkan Data

Program Urut_data;
uses wincrt;
var
i,j,n : integer;
x : array [0..100] of integer;

begin                          
 writeln('Selamat Datang di Program Mengurutkan Data');
 writeln;
 write('Masukkan Banyak Data : '); readln(n);
 writeln;                 

 for i:= 1 to n do
  begin
  write('Masukkan Data ke-',i,' : '); readln(x[i]);
  end;

 for i:= 1 to n-1 do
 for j:= 1 to n-1 do
  begin
   if x[j]>x[j+1] then
    begin
     x[0]:=x[j];
     x[j]:=x[j+1];
     x[j+1]:=x[0];
    end;
   end;
  writeln;
  writeln('Data Setelah diurutkan');
  for i:=1 to n do
   begin
    writeln('Data ke-',i,' : ',x[i]);
   end;
end.



Ini hasilnya :

Selamat Datang di Program Mengurutkan Data

Masukkan Banyak Data : 4

Masukkan Data ke-1 : 8
Masukkan Data ke-2 : 5
Masukkan Data ke-3 : 1
Masukkan Data ke-4 : 3

Data Setelah diurutkan
Data ke-1 : 1
Data ke-2 : 3
Data ke-3 : 5
Data ke-4 : 8

Artikel Terkait

Previous
Next Post »